Tag: toba muslim tour

Paket Wisata Medan Danau Toba

Paket Wisata Medan Danau Toba

Paket Wisata Medan Danau Toba – Danau Toba adalah salah satu pemandangan paling spektakuler di Sumatera, dan di Indonesia. Ini menempati kaldera gunung berapi raksasa yang runtuh dengan sendirinya setelah letusan sekitar 100.000 tahun. Tidak hanya itu danau terbesar di Indonesia, tetapi juga danau vulkanik terbesar di dunia.

Dari hamparan air biru yang luas ini muncul Pulau Samosir, sebuah pulau yang hampir seukuran Singapura. Ini adalah rumah bagi orang Batak Toba (perhatikan Batak Karo yang disebutkan sebelumnya dari Utara) udaranya sejuk dan santai; hanya mencoba untuk menghindari pergi ke sini pada akhir pekan dan hari libur panjang, di mana bus penuh turis dari seluruh tempat akan memadati semua celah.

Perjalanan sehari dari Medan tersedia, tetapi menginap satu atau dua malam sangat dianjurkan. Ada banyak hotel dan wisma, terutama di Tuk Tuk tetapi dengan beberapa yang tersebar di kota-kota kecil lainnya di sekitar pulau.

Paket Wisata Medan Danau Toba

Setiap pulau di kepulauan Indonesia memiliki budaya asli dan keanekaragaman hayati yang luas. Sumatra, bagaimanapun, adalah unik karena flora dan faunanya adalah beberapa yang paling beragam di planet ini, namun masih sangat dapat diakses oleh para pelancong yang ingin tahu seperti Anda dan saya. Harimau, tapir, badak, dan orangutan menyebut pulau ini sebagai rumah, dan sementara mereka wilayah menyusut pada tingkat yang mengkhawatirkan, masih ada peluang pariwisata yang bertanggung jawab untuk membantu Anda menyaksikan makhluk-makhluk ini di habitat aslinya. Selain satwa liar, Sumatera memiliki hutan lebat, sungai yang jernih, gunung berapi yang megah, dan sumber air panas yang menenangkan yang patut dijelajahi.

Jalan ke danau toba saat ini sudah jauh lebih menyenangkan disbanding beberapa tahun lalu, bagaimana tidak? Bandara kualanamu dengan fasilitas lengkap dan jalan tol dari medan ke tebing tinggi menjadikan perjalanan medan danau toba bebas dari macet,selain bebas macet kita jugak akan disuguhkan dengan pemandangan hamparan sawah dan perkebunan kelapa sawit dan karet yang sangat luas.

Jadi buat teman-teman yang sering bertanya medan ke danau toba berapa jam,jawabannya boleh kita katakana 4 jam kurang lebih, dan akan jauh lebih cepat lagi di kemudian hari manakala jalan tol menuju siantar telah kelar dibangun.

Tour danau toba yang kami sajikan sudah termasuk penginapan hotel,makan,transportasi,guide tour,entrance fee dan lain-lainnya. Kami senantiasa menggunakan hotel terbaik di danau toba , nyaman,aman dan bersih.

Penawaran Paket Wisata Medan Danau Toba

Destinasi Wisata Danau Toba

Danau Toba merupakan salah satu destinasi terpopuler di Indonesia, khususnya di Medan, Sumatera Utara. Danau Toba merupakan danau vulkanik terbesar di Indonesia, bahkan se-Asia Tenggara. Danau Toba sebenarnya lebih mirip laut daripada danau mengingat ukurannya. Oleh karena itu, Danau tersebut ditempatkan sebagai danau terluas di Asia Tenggara dan terbesar kedua di dunia setelah Danau Victoria di Afrika. Danau Toba juga termasuk danau terdalam di dunia, yaitu kurang lebih 450 meter. Itu karena alam yang sempurna dan air yang masih asli akan memuaskan semua pengunjung.

Danau Toba adalah salah satu tempat terindah di dunia. Ini adalah danau kawah yang begitu besar sehingga merupakan danau terbesar di danau Toba update 5 Asia Tenggara. Danau ini berada 900 meter di atas permukaan laut. Inti dari Sumatera Utara, iklim Danau Toba yang kuat dan panorama yang luar biasa menjernihkan pikiran dan menenangkan jiwa. Selama beberapa dekade menjadi magnet dari pengunjung regional dan asing, Toba telah berkembang menjadi resor dataran tinggi berfitur lengkap sambil mempertahankan pesona pedesaan dan suasana santai yang menentukan daya tarik Toba. Drama kelahiran dahsyat itu terus berlangsung di tebing setinggi 500 meter yang jatuh ke perairan biru kehijauan, dikelilingi lereng curam berlapis pinus, iklimnya segar dan menyenangkan, dengan curah hujan yang cukup untuk menunjang rimbunnya vegetasi.

Samosir Excursion Tour

Wisata Danau Toba tidak akan lengkap tanpa mengunjungi pulau Samosir. Banyak pengunjung lebih memilih untuk mengambil opsi yang lebih indah dan tinggal di pulau yang luar biasa ini.

Sebagai rumah asli masyarakat Batak Toba, pulau ini memiliki banyak jejak sejarah seperti kuburan batu dan perkampungan adat, seperti di Ambarita yang memiliki halaman dengan furnitur batu dimana pada jaman dahulu para narapidana diadili dan dipenggal. Atau kunjungi Simanindo di mana tarian dan musik ritual Batak ditampilkan.

Di sinilah Anda dapat menemukan budaya Toba yang unik dan kuno. Di Tomok Anda bisa menemukan kenang-kenangan dan kerajinan Batak. Belilah syal tenun tangan merah dan hitam khas yang disebut ulos– yang masih digunakan hingga saat ini pada acara-acara penting siklus hidup-, kalender Batak dari rotan, ukiran kayu, dan lainnya. Samosir dapat diakses dengan feri reguler dari Parapat. Perahu juga sering berkeliling pulau secara teratur.

Things To Do Di Danau Toba Samosir

  • Bersantai Di Tepi Danau Toba
  • Bersepeda/Sewa Motor Sambil Mengelilingi Kampung Wisata Danau Toba Samosir
  • Mencicipi Kuliner Khas Danau Toba
  • Ngemil Bareng Di Tepi Danau Toba
  • Berenang Di Danau Toba
  • Memancing
  • Kayak
  • Menaklukkan Puncak Pusuk Buhit
  • Hunting Souvenir Lokal Yang Unik-Unik
  • Menjelajahi Kampung2 Batak Jaman Dahulu
  • Jelajahi Kebudayaan/Tradisi Orang Batak
  • Jelajah Museum
  • Manortor Di Huta Siallagan/Simanindo
  • Berkunjung Ke Danau Sidihoni (Danau Diatas Danau)
  • Dan Lain-Lain

Waktu Terbaik Berkunjung Ke Medan Danau Toba

Untuk Menikmati Keindahan Danau Toba.

Kami Menyarankan Bapak/Ibu Untuk Datang Berkunjung Pada Musim Kemarau.

Antara Bulan May Ke September.

Karena Pada Saat Musim Tersebut,Cuaca Cerah,Langit Bersih,Pemandangan Danau Toba Terlihat Jauh Lebih Menakjubkan.

Lagi Pula,Pada Saat Musim Liburan (Public Holiday/Long Weekend/Hari Raya Besar Keagamaan/Musim Hujan) Objek wisata Di Sumut Akan sangat Padat & Rawan Macet.

Musim Penghujan Antara Maret & November.

Harga Paket Wisata Pada Musim Liburan (Peak Season) Jauh Lebih Mahal Dari Normal Season.

Dikarenakan Permintaan Melonjak Tinggi. Rate Hotel Pun Naik Seiring Tingginya Permintaan.

Paket Wisata Medan Danau Toba 2 Hari 1 Malam

Hari Pertama : Bandara Kualanamu – Danau Toba
tiba di bandara kualanamu medan,disambut oleh Enjoy Holiday Medan, horas! selamat datang di kota medan.

bapak ibu akan disambut dengan ulos batak toba sebagai simbol doa terbaik kami supaya selama perjalanan tour ini,semua berjalan lancar dan dijauhkan dari segala marah-bahaya.

foto group sebagai kenang-kenangan. selain ulos, kami juga menyediakan welcome snack khas kota medan seperti bika ambon & bolu merantie. horas! horas! horas!

perjalanan kita lanjutkan menuju parapat atau kebanyakan orang menyebutnya danau toba.

dalam perjalanan kita akan melintasi kota lemang tebing tinggi & juga melintasi perkebunan kelapa sawit & karet yang sangat luas.

tiba di siantar,singgah di paten shop,toko souvenir yg khusus menjual panganan khas lokal siantar berbahan kacang-kacangan yg diberi nama : tingting,tengteng,tangtang,tongtong & tungtung.

makan siang di lokal resto. setelah makan siang,bila tertarik kita akan mengajak ibu ke kuil dewi kwam im siantar, temukan shio anda disini! tiba di parapat,check in hotel. enjoy danau toba!

things to do di parapat : bersepeda, berenang di danau toba,hunting sunset di pantai bebas parapat,berburu souvenir lokal khas parapat,atau sewa motor sambil mengelilingi danau toba, jalan santai sambil menikmati danau toba,watersport, dan lain sebagainya.

check in hotel : danau toba international cottage *** parapat – superior lake view

makan malam disajikan di salah satu lokal resto dengan fasilitas live music. enjoy danau toba!

Hari Kedua : Samosir Tour – Berastagi – Medan
morning call. sarapan pagi di hotel.

dengan menggunakan private boat/ferry kita akan menyeberang menuju pulau samosir.

samosir tour mengunjungi tomok, sigale gale & makam raja sidabutar dengan legenda anting malela.

disini (tomok) terdapat banyak stand penjual souvenir lokal (handycraft) hasil kreatifitas pengrajin setempat.

selanjutnya kita menuju huta siallagan ambarita, saatnya manortor. tor-tor merupakan tarian tradisional batak toba,biasanya dipentaskan pada acara pernikahan atau upacara ada tertentu.

di huta siallagan ambarita kita bisa melihat rumah adat batak toba, batu kursi persidangan peninggalan raja batak toba ,yang konon digunakan sebagai tempat eksekusi sebelum orang batak mengenal agama.

selain itu, kita bisa menyaksikan omak-omak (ibu-ibu) penenun ulos. dan jangan lupa juga disini terdapat toko souvenir lokal yang tidak kalah kece dari tomok. puas tour samosir, kembali ke parapat.

tiba di parapat, makan siang di lokal resto.

setelah makan siang,perjalanan dilanjutkan bukit indah simarjarunjung.

kalau bapak ibu sering melihat foto-foto kece di instagram atau facebook dengan background pemandangan danau toba, nah disini itu tempatnya.

setelah puas foto-foto,kita lanjut ke air terjun sipiso piso dengan panorama danau toba & desa tongging dibawahnya.

tiba di berastagi, tour berastagi mengunjungi pasar buah & taman alam lumbini (replika pagoda swhedagon yang ada di myanmar).

perjalanan dilanjutkan menuju kota medan, tiba di medan,diantar ke bandara kualanamu atau ke hotel, tour berakhir, horas & mauliate.

(bila waktu mengijinkan,kami akan bawa bapak/ibu sekalian city tour medan)

Harga Paket Wisata Medan Danau Toba 2 Hari 1 Malam

  • Paket 10 Orang (Bersepuluh)
  • Private Tour
  • Fullboard
  • Hanya Rp.800.000 Per Orang

Paket Tour Medan Sudah Termasuk

  1. Menginap 1 Malam Di Hotel Bintang 3
  2. Makan Sesuai Program Tour (1B + 2L + 1D)
  3. Isuzu ELF Full Ac Sebagai Transportasi
  4. Return Ferry Dari/Ke Pulau Samosir
  5. Driver Cum Guide
  6. Daily Mineral Water
  7. Entrance Fee,Parkir & Tol

Brosur Paket Wisata Medan Danau Toba

error: Content is protected !!
×

Hello!

Selamat datang di website www.enjoy-indonesia.com, ada yang bisa kami bantu?

× Hi, ada yang bisa kami bantu?